38 Bidang Keahlian | 131 Program Keahlian | SMK 2008


I. TEKNIK BANGUNAN GEDUNG
001. Teknik Konstruksi Baja
002. Teknik Konstruksi Kayu
003. Teknik Batu & Beton
004. Teknik Pekerjaan Finishing
005. Teknik Gambar Bangunan
006. Teknik Plumbing & Sanitasi
007. Manajemen Properti
008. Teknik Furnitur
009. Interior Dekorator
Penyusun Model KTSP:
– Suharso, SMKN 2 Depok Sleman DIY
– Zaenal Mustaufiq, SMKN 1 Singosari Kab. Malang
– Syahrizal, SMKN 6 Bandung

II. TEKNIK GEODESI DAN GEOMATIKA
010. Teknik Survei & Pemetaan
Penyusun Model KTSP:
– Sutarto, SMKN 7 Semarang
– Nugroho, P4TK MTI Bandung

III. TEKNIK KETENAGALISTRIKAN
011. Teknik Transmisi Tenaga Listrik
012. Teknik Pembangkit Tenaga Listrik
013. Teknik Pemanfaatan Tenaga Lustrik
014. Teknik Distribusi Tenaga Listrik
015. Teknik Otomasi
Penyusun Model KTSP:
– Jauhari, SMKN 7 Semarang
– Christian Mamesa, P4TK MTI Bandung
– Agus Putranto, P4TK OE Malang

IV. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
016. Rekayasa Perangkat Lunak
017. Teknik Komputer & Jaringan
018. Multimedia
Penyusun Model KTSP:
– Evy Nur Apriany, SMKN 1 Cimahi
– Sri Prihatiningsih, SMKN 1 Cimahi
– Kwarta Adimphrana, SMKN 4 Malang

V. TEKNOLOGI BROADCASTING
019. Teknik Siaran Radio
020. Teknik Siaran Televisi
021. Broadcasting Radio
022. Broadcasting Televisi
023. Periklanan
Penyusun Model KTSP:
– Tedi Ahmad Santosa, SMKN 1 Cimahi
– Anton Mabruri, SMK Cakra Buana Depok, Jawa Barat

VI. TEKNIK ELEKTRONIKA
024. Teknik Audio-Video
025. Teknik Elektronika Industri
026. Teknik Mekatronika
Penyusun Model KTSP:
– Masduki Zakaria, FT UNY
– Sudaryono, P4TK OE Malang

VII. TEKNIK PENDINGIN & TATA UDARA
027. Teknik Pendingin & Tata Udara
Penyusun Model KTSP:
– Sapto Widodo, P4TK MTI Bandung

VIII. TEKNIK PEMESINAN
028. Teknik Mesin Produksi
029. Teknik Pengelasan
030. Teknik Fabrikasi Logam
031. Teknik Gambar Mesin
032. Teknik Pemeliharaan Mekanik Industri
033. Teknik Pengecoran Logam
Penyusun Model KTSP:
– Yusuf Tingting, P4TK MTI Bandung
– Zainuddin, BPTP Bandung
– Asep Hermawan, SMKN 6 Bandung

IX. TEKNIK OTOMOTIF
034. Kendaraan Ringan
035. Sepeda Motor Kecil & Besar
036. Perbaikan Bodi & Cat
037. Teknik Alat Berat
038. Ototronik
Penyusun Model KTSP:
– Ahmad Juliadi, SMKN 1 Singosari Kab. Malang
– Johny Muharam, SMKN 8 Bandung
– Saeful Rochim, P4TK OE Malang

X. BISNIS DAN MANAJEMEN
039. Administrasi Perkantoran
040. Akuntansi
041. Pemasaran
042. Perbankan
043. Asuransi
044. Usaha Kecil Menengah
Penyusun Model KTSP:
– Sutarmini, SMKN 1 Pengasih
– Sukardiyo, SMKN 1 Pengasih
– Devi Puspitasari, SMKN 25 Jakarta

XI. PARIWISATA
045. Usaha Jasa Pariwisata
046. Akomodasi Perhotelan
Penyusun Model KTSP:
– Sudiarto, SMKN 57 Jakarta
– Indah Retnowati, SMKN 3 Bogor

XII. TATA BOGA
047. Jasa Boga
048. Patiseri
Penyusun Model KTSP:
– Siti Ridhayani, SMKN 3 Bogor

XIII. TATA KECANTIKAN
049. Tata Kecantikan Kulit
050. Tata Kecantikan Rambut
051. Terapi Spa & Kebugaran
Penyusun Model KTSP:
– Diah Winarti, SMKN 3 Bogor
– Emy Indrayani, P4TK BP Sawangan Bogor

XIV. TATA BUSANA
052. Tata Busana
053. Garmen
Penyusun Model KTSP:
– Haryati, SMKN 3 Bogor
– Lilis Suryani, SMKN 3 Pekalongan

XV. PEKERJAAN SOSIAL
054. Pekerjaan Sosial
Penyusun Model KTSP:
– Soetjipto, SMKN 28 Jakarta

XVI. AGRIBISNIS PRODUKSI TANAMAN
055. Budidaya Tanaman Pangan
056. Budidaya Tanaman Sayuran
057. Budidaya Tanaman Hias
058. Budidaya Tanaman Buah
059. Budidaya Tanaman Perkebunan
060. Perbenihan Tanaman
Penyusun Model KTSP:
– Bambang Adi Santoso, SMKN 1 Temanggung
– Eni Ghoiriza, SMKN 2 Pandeglang
– Rohayati, SMKN 2 Subang
– Paristiyanti, P4TK Pertanian Cianjur

XVII. AGRIBISNIS PRODUKSI TERNAK
061. Agribisnis Ternak Ruminansia
062. Agribisnis Ternak Unggas
063. Agribisnis Aneka Ternak
Penyusun Model KTSP:
– Djuriono, SMKN 1 Trucuk Klaten
– Mazia Centhia Murni, P4TK Pertanian Cianjur

XVIII. AGRIBISNIS PRODUKSI PERAIRAN
064. Agribisnis Ikan Air Tawar
065. Agribisnis Ikan Air Laut
066. Agribisnis Ikan Air Payau
067. Budidaya Rumput Laut
Penyusun Model KTSP:
– Imam Pribadi, SMKN 1 Glagah Banyuwangi
– A. Wahid Junaedi, SMKN 1 Jepara
– Khoironi, P4TK Pertanian Cianjur

XIX. AGROINDUSTRI PERTANIAN
068. Pengelolaan Hasil Pertanian Pangan
069. Pengelolaan Hasil Pertanian Non Pangan
070. Pengawasan Mutu
Penyusun Model KTSP:
– Teguh Sumarto, SMKN 1 Temanggung
– A. Rizki Arief Fitriadi, SMKN 1 Sukorambi Jember
– Endang Prabandari, P4TK Pertanian Cianjur

XX. SENI RUPA
071. Seni Murni
072. Desain Komunikasi Grafis
073. Animasi
Penyusun Model KTSP:
– Agung A.A. Suryohadi, P4TK Seni Budaya Yogyakarta
– Biwara Sakti Pracihara, SMKN 11 Surabaya

XXI. KERAJINAN
074. Kria Tekstil
075. Kria Kulit
076. Kria Keramik
077. Kria Logam
078. Kria Kayu
Penyusun Model KTSP:
– Rini Ambarwati, SMKN 14 Bandung
– Sunardi, SMKN 1 Pacitan
– Wahyu Rahmat, SMKN 5 Yogyakarta
– Ma’sum, SMKN 3 Tasikmalaya
– H. Suhali, SMKN 2 Jepara

XXII. SENI PERTUNJUKAN
079. Seni Musik Klasik
080. Seni Musik Non Klasik
081. Seni Tari
082. Seni Karawitan
083. Seni Pedalangan
084. Seni Teater
Penyusun Model KTSP:
– Barzan Asrori, SMKN 2 Kasihan Bantul DIY
– Herry Jonathan, P4TK Seni Budaya DIY
– Suradi, SMKN 8 Surakarta
– Odi Kusnadi, SMKN 10 Bandung
– Harbono Eskar, SMKN 8 Surakarta
– Harwi Mardiyanto, SMKN 9 Surabaya

XXIII. TEKNOLOGI PESAWAT UDARA
085. Air Frame & Power Plant
086. Mechanic Repair
087. Electrical Avionic
Penyusun Model KTSP:
– Martua Pasaribu, SMKN 12 Bandung
– Delfi Hendri, SMKN 29 Jakarta
– Asep Gunawan, SMKN 29 Jakarta

XXIV. TEKNIK PERKAPALAN
088. Pembangunan & Perbaikan Kapal Baja
089. Teknologi Las Kapal
090. Instalasi Pemesinan Kapal
091. Listrik Kapal
092. Gambar Rancang Bangun
093. Bangunan Kapal Non Baja
094. Interior Kapal
Penyusun Model KTSP:
– Sony Rivai, SMKN 3 Buduran
– Faturachman, SMKN 3 Buduran
– Yuli Santoso, SMKN 3 Buduran

XXV. TEKNOLOGI TEKSTIL
095. Teknik Pemintalan Filament
096. Teknik Pemintalan Stapel
097. Teknologi Pembuatan Kain
098. Teknologi Pencelupan
099. Teknologi Pencapan
Penyusun Model KTSP:
– Imam Sujarwo, SMKN 3 Pekalongan
– Endang Widaratih, SMKN 3 Pekalongan
– Bimo Wibowo, SMK Texmaco Semarang

XXVI. GRAFIKA
100. Produksi Grafika
101. Persiapan Grafika
Penyusun Model KTSP:
– Sujinarto, SMKN 11 Semarang

XXVII. GEOLOGI PERTAMBANGAN
102. Geologi Pertambangan
Penyusun Model KTSP:
– Sutarto, SMKN 2 Depok Sleman DIY

XXVIII. INSTRUMENTASI INDUSTRI
103. Kontrol Proses
104. Kontrol Mekanik
105. Instrumentasi Logam & Gelas
Penyusun Model KTSP:
– Tarmedi, SMKN 1 Cimahi
– Sugiono, SMKN 1 Cimahi
– Zainal Abidin, SMKN 1 Cariu Bogor

XXIX. KIMIA
106. Kimia Industri
107. Analis Kimia
Penyusun Model KTSP:
– Hery Mulyanto, SMKN 2 Depok Sleman DIY
– Lismaryani Bertin, SMKN 13 Bandung

XXX. PELAYARAN
108. Nautika Pelayaran Niaga
109. Teknika Pelayaran Niaga
110. Nautika Kapal Penangkap Ikan
111. Teknika Kapal Penangkap Ikan
Penyusun Model KTSP:
– Rahmad Infrianto, SMKN 1 Mundu Cirebon
– Rikmawati, SMKN 1 Mundu Cirebon
– Capt. Rubiyanto, STP Jakarta

XXXI. TELEKOMUNIKASI
112. Teknik Transmisi
113. Teknik Suitsing
114. Teknik Jaringan Akses
Penyusun Model KTSP:
– Fandalita Suzanayanti, SMK Telkom Sandhy Putra Jakarta
– Adang Wihanda, SMK Telkom Sandhy Putra Jakarta
– Susi Listiarini, SMK Telkom Sandhy Putra Purwokerto

XXXII. KESEHATAN
115. Keperawatan
116. Keperawatan Gigi
117. Analis Kesehatan
118. Farmasi
119. Farmasi Industri
Penyusun Model KTSP:
– Upit, SPK Kesdam V Jaya Jakarta
– Susilowati, SMK Caraka Nusantara Jakarta

XXXIII. KEHUTANAN
120. Pengolahan Hutan
Penyusun Model KTSP:
– Bery Kurnia, SMKN 1 Pagelaran Cianjur

XXXIV. AGRO TEKNIK
121. Teknik Tanah & Air
122. Teknik Alat & Mesin Pertanian
Penyusun Model KTSP:
– Dadat M. Hadiatullah, SMKN 1 Cibadak
– Anton Sugiri, P4TK Pertanian Cianjur

XXXV. KESEHATAN HEWAN
123. Kesehatan Hewan
Penyusun Model KTSP:
– Rosepta Dini Feriani, SMKN 1 Pujon Kab. Malang

XXXVI. TEKNOLOGI
124. Teknologi Pengolahan Sampah & Limbah
125. Teknologi Biofuel
Penyusun Model KTSP:
– Basri, MT., SMK Muhammadiyah 1 Bambanglipuro Bantul DIY

XXXVII. TEKNOLOGI INDUSTRI
126. Teknik & Manajemen Industri
127. Teknik & Manajemen Pergudangan
128. Teknik & Manajemen Transportasi
Penyusun Model KTSP:


XXXVIII. TEKNIK PERMINYAKAN

129. Teknik Produksi
130. Teknik Pemboran
131. Teknik Pengolahan Migas & Petro Kimia
Penyusun Model KTSP:
– Sudarto, SMK Migas Cepu

Sumber:
Panduan Workshop “Up Date Kompetensi Kejuruan”
Direktorat Pembinaan SMK
Jakarta, 2008

This entry was published on Sabtu, 24 Mei 2008 at 7:17 pm. It’s filed under Artikel and tagged , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , . Bookmark the permalink. Follow any comments here with the RSS feed for this post.

240 thoughts on “38 Bidang Keahlian | 131 Program Keahlian | SMK 2008

  1. Mustaghfirin on said:

    Bagus, terima kasih pak kwarta atas dokumennya.
    Saya yakin sangat bermanfaat bagi semua SMK di Indonesia.

    Sekarang spektrum itu terus dikaji dan insyaalloh segera di sosialisasikan.

    Salam,

    Mustaghfirin

  2. Terima kasih atas dukungan Pak Mustaghfirin, meskipun pernah mengabdi di Biro PKLN dan kini mengabdi di Pustekkom Depdiknas, tetapi hati saya tetap di SMK dan Dit PSMK-nya yang selama ini telah membesarkan saya melalui SMKN 4 Malang.

    Wassalamu’alaikum wr wb,

    Kwarta Adimphrana

  3. Andai SMK yang ada di Indonesia seperti SMKN 4 Malang, mungkin pemuda – pemudi kita tidak akan banyak yang jadi pengangguran.
    Kalau tidak berkeberatan dapatkah Saya minta Rencana Program Pembelajaran untuk bidang Administrasi Perkantoran, Terima kasih

  4. ridwan rusdiana on said:

    dapatkah saya mohon bantuan progam SMK otomotif lengkap untuk tekhnik sepeda motor Silabus +RPP

  5. Saya ingin mendapatkan kurikulum Teknik Ototronik, Teknik Sepeda Motor, dan Teknik Mekatronika yang bisa membantu saya tolong dikirimkan ke Email kami : smk_sore_tagung@telkom.net

  6. mas kwarta mohon kirimin saya ktsp tkj dan rpl dong….. soalnya saya pingin buka smk jurusan tersebut di daerah bululawang trim’s.. yaaaa

  7. Assalamualaikum..

    Tolomh pak dikirimi RPP Akuntansi utk SMK karena sekolah kami baru buka jurusan akuntansi jadi mestiu harus banyak belajar

    Please help us..we believed we can develop accounting department in my region

    So i really needs your hel

    Please send via :
    ichalxman@yahoo.com

    Whoever seen my message this please..

    In order our quality getting raised up

    Chayoo Indonesian Education

    Best regard:

    Rhizal/Palu-central sulawesi

  8. Assalamu’alaikum….
    semoga comment saya ini menjadi jalinan silaturrahim antara saya (keluarga SMK Terpadu Al-Ishlahiyah Singosari) dengan Panjenengan.
    Mohon salinan SK Penetapan Spektrum Pendidikan SMK yang baru beserta lampirannya.
    Terima kasih, BRAVO SMK!!!

  9. mas kwarta mohon kirimin saya ktsp tkj dan rpl serta rpp dong….. soalnya saya saat ini kami sangat membutuhkannya

  10. Mohon contoh KTSP Geologinya pak dikirim ke email saya, thanks.

  11. tolong saya dikirimi daftar kompetensi keahlian untuk bidang keperawatan, keperawatan gigi, alnalis kesehatan, farmasi, farmasi indyustri untuk tingkat sekolah menengah, terima kasih dan matur nuwun

  12. Tolong saya dikirimi silabus Otoronik, ini sangat penting buat saya dan sekolah saya, SMK N 2 Pengasih

  13. Aslkm. tolong saya dikirim tentang kurikulum untuk smk peternakan dan ksehatan hewan. mkasih

  14. Assalamualaikum..
    Pa Kwarta Mohon saya dikirimi silabus tkj, ini sangat penting buat saya dan sekolah saya, SMKN 1 Cikarang Barat dan kalau bisa sumber untuk download modulnya
    Terima kasih

  15. ok…bole saya minta keterangan tentang modul dan silabus untuk jurusan broadcasting dan grafis komunikasi , dan fasilitas apa yang harus di penuhi..terima kasih

  16. Assalamualaikum Wrwb
    Pak Yayasan kami YAPALIS (Yayasan Perguruan Al-Islam) Krian, Sidoarjo Baru mendirikan SMK jurusan TI Multimedia, oleh karena itu mohon bantuannya diberikan Kurikulum Multimedia terbaru, jika bisa beserta modulnya
    Bantuan Pak Kwarta Sangat berarti bagi saya sebagai Guru MM
    Wassalam

  17. ass.wr.wb.
    tolong bagi yang memiliki RPP & Silabus SMK jur.Gambar bangunan untuk kelas X, XI, XII, kiranya dapt dikirim ke e-mail : atek_fikar@yahoo.co.id. trims atas batuannya, semoga Allah swt membalas setiap kebaikan.amin. wasalam,
    J.Lobud.
    SMK TI Cokroaminoto Kotamobagu-Sulut

  18. bole saya minta silabus atau model untuk broadcasting…saya harap..sekali atas bantuannya

  19. Tolong bantuanx,kirimkan silabus n kurikulum smk untuk jurusan geologi pertambangan ntuk skul saya smkn 1 p.cahu,kalteng
    ,thanx b 4

  20. Salam
    Bisa ya pak kirimkan RPP bangunan air untuk smk jurusan T. Gambar Bangunan, sebelumnya saya haturkan banyak terima kasih..

    Haris
    SMKN 5 Banjarmasin

  21. Mohon bantuannya, tolong kirimkan silabus dan rpp smk untuk jurusan sektretaris/akuntansi/manajemen dan pariwisata.

    atas bantuannya saya ucapkan terima kasih.

  22. Endang Sukmayanto on said:

    kami tahun ini membuka jurusan baru multimedia, besar harapan kami dibantu untuk data modul ktsp multimedia sekalian silabus dan rppnya

  23. bagaimana memperoleh silabus tata busana?kalau ada tolong kirimkan via email ya?

  24. Salam untuk teman yang telah memberikan info sekitar Agribisnis. Saya membutuhkan materi praktek Agribisnis yang efekti n efisien bagi siswa dengan dana minim. Atas batuannya diucapkan TQ. Irfan SMKN Nunukan Kal-tim

  25. tolong dong bantuannya krmkan silabus untuk jurusan persiapan grafika, sangat butuh. thanks

  26. saya ingin mendapatkan RPP Rekayasa Perangkat lunak menguji Program Level 1 (satu)

  27. siti nurdjanah on said:

    pak mohon dikirim ktsp, rpp untuk akomodasi perhotelan, kebetulan bidang studi saya jurusan boga. mohon bantuannya pak.

  28. Yonharista,S.Pd on said:

    Assalam mualaikum W.W
    pak mohon dibantu dikirimkan ktsp dan silabus mekatronika. SMKN 6 pekanbaru buka program keahlian mekatronika.
    Makasih

  29. Dimana saya bisa mendapatkan dokumen KTSP, Silabus dan RPP untuk teknik Sepeda Motor ya?
    Mohon bantuannya! Thanks

  30. dimana saya bisa dapatkan deskripsi lengkap dari kompetensi keahlian spektrum kurikulum yan baru

  31. pak mohon bantuannya, tolong kami dikirim contoh ktsp tkj berdasarkan spektrum 2008 beserta silabus, pembagian jam dan rppnya ke email saya ankholish@yahoo.co.id sebelumnya terima kasih

  32. semoge terus bejaye sekolah bapak. kami nak kerjeseme kalo boleh. gimane carenye. bise kirim silabus n rpp budidaya tanaman perkebunan ke email kami, please

  33. pk… kalo bisa saya pegen dikirim KTSP otomotif kendaraan ringan, thank’s Tarmidhi di aceh

  34. Mas tolong dong kami dibantu kurikulum ktsp teknik pembangkitan tenaga listrik, sekolah kami akan membuka program itu tahun ajaran ini. mas gagah deh karena dah mo bantu kami. kirm ke dhori1974@yahoo.com dan ke cc_prisma_kuripan@yahoo.com. THANX

  35. Dimana saya bisa mendapatkan dokumen KTSP, Silabus dan RPP untuk BUDIDAYA TANAMAN PERKEBUANAN

  36. samiranshamir on said:

    Untuk spectrum keahlian “teknik broadcasting” khususnya “Teknik Produksi dan Penyiaran Program Radio” terkesan bukan orang yang tepat di bidangnya. Hal ini diketahui setelah dikaji oleh para pakar radio di kota Semarang, terutama B Ninik, P Arif. Kalau masih boleh diusulkan untuk revisi, kami punya usulannya yang menurut saya lebih tepat sasaran.

  37. Dimana saya bisa mendapatkan dokumen KTSP, Silabus SMK bangunan

  38. tolong dong minta silabus perbankan

  39. Tolong minta dikirimi silabus dan rpp Fabrikasi logam dan AutoCad Kompetensi Keahlian Teknik Pemesinan

  40. dimana saya bisa mendapatkan contoh kurikulum dan silabus smk farmasi. jika ada mohon saya dikirimi. terimakasih

  41. mohon saya dikirim silabus untuk teknik kendaraan ringan. atas bantuannya terima kasih

  42. pak kwarta kalau punya contoh ktsp teknik sepeda motor.. boleh donk dikirim ke dadang_dd@yahoo.com

    terima kasih
    wassalam

  43. mohon info u/ silabus Teknologi Pengolahan hasil pertanian

  44. tolong dikirimkan Silabus JASA BOGA
    Thq b4

  45. Kami dari SMKN 2 Lipunoto Buol Sulawesi Tengah. Mohon dikirimkan dokumen RPP untuk jurusan Teknologi Pengolahan Hasil Petanian.

  46. Mas bisa bantuin kami, dimana bisa mendapatkan silabus ‘n RPP RPL sebab daha kemana-mana belon ketemu juga. Atau kalo masnya ada, bisa kirim ke hanif_saeful@yahoo.com. Makasih banget…

  47. mohon bantuannya untuk dapat share dokumen KTSP, RPP, dan silabus untuk TEKNIK INFORMASI DAN KOMUNIKASI 3 jurusan.
    TKJ, RPL, dan MM..

    ini email saya : aditya.barker@gmail.com
    terima kasih banyak sebelumnya..

  48. mohon penjelasan untuk program keahlian pembenihan tanaman sehubungan dengan adanya spektrum baru. balas.

  49. asslm. salam kenal
    Mas, mohon bantuannya neh untuk yang memiliki ktsp mesin motor untuk di kirim ke ahmedjuli@yahoo.com

  50. mohon dikirim kurikulum dan sylabus SMK
    Keperawatan, Keperawatan Gigi, Farmasi,
    Analis Kesehatan, Farmasi Industri

  51. Minta tolong saya dikirimkan silabus + RPP Geologi Pertambangan, mohon dikirim ke : bhatjpr@yahoo.co.id, terima kasih. Rahmat di Jayapura Papua.

  52. Assalamu Alaikum. Pak tolong di kirimkan RPP dan Silabus mengenai usaha kecil menengah. Makasi sebelumnya.

  53. dengan hormat, kami mengharap bantuan Bapak/Ibu untuk mengirimkan Modul, RPP, Silabus untuk lembaga kami, atas perhatian dan bantuanya kami ucapkan beribu-ribu terimakasih.

  54. dengan hormat, kami mengharap bantuan Bapak/Ibu untuk mengirimkan Modul, RPP, Silabus untuk lembaga kami, dengan program keahlian Teknik Mekanik Otomotif & Tata Busana atas perhatian dan bantuanya kami ucapkan beribu-ribu terimakasih.

  55. Tln kirim silabus dan RPP SMK Jurusan Pengelolaan Hasil Pertanian Pangan dan Non Pangan karena kami sangat kualahan memperolehnya di Aceh Utara. dengan adanya silabus dan RPP akan mempermudah proses belajar mengajar. Trimakasih

  56. Totok Maryono on said:

    Mohon bantuannya untuk mengirim silabus jasa boga yang mengacu pada spektrum, terima kasih

  57. mohon dikirimkan spektrum 2008 untuk
    013. Teknik Pemanfaatan Tenaga Lustrik

  58. Nanang Mardiyanto, SPd on said:

    Dengan hormat,
    dengan hormat, kami mengharap bantuan Bapak/Ibu untuk mengirimkan Modul, RPP, Silabus yang sesuai dengan spektrum kurikulum, terutama kompetensi interior dan eksterior untuk lembaga kami, dengan program keahlian Teknik Gambar bangunan atas perhatian dan bantuanya kami ucapkan beribu-ribu terimakasih

  59. pak tlg saya dikasih silabus spektrum 2008 untuk tek otomotif dan audio video dong.\
    aanet_aanet@yahoo.com

  60. Mohon bantuannya mas untuk dikirim RPP smk bidang keahlian bisnis dan manajemen program akuntansi
    Thanks……

  61. mohon di kirim spektum pengolahan hasil pertanian pangan

  62. MAS BISA TOLONG KIRIMKAN RPP ADMINISTRASI PERKANTORAN DAN TEKNIK JARINGAN KOMPUTER

  63. widiya utama on said:

    bagaimana cara mendapatkan silabus spektrum CNC

  64. mas, tolong dikirimkan rpp-rpp pemasaran ya…. Thanks b4

  65. didi saiful anwar on said:

    saya boleh tidak meminta kurikulum smk pelyaran yang bapak/ibu pimpin apa bila boleh mohon kirim di E_mile yang saya cantum kan ini ciput_ipul@yahoo.com

  66. mas kwarta mohon kirimin saya ktsp tkj dan rpl dong….. sekalian modulnya. trim’s.. yaaaa

  67. tolong dikirim ktsp kesehatan farmasi smk
    trimss.karena kami sangat membutuhkannya

  68. MOHON DIKIRIMKAN SILABUS DAN RPP AGRIBINIS TERNAK UNGGAS UNTUK SMK SPEKTRUM 2008

  69. Assalamualaikum. Wrwb
    Pak Kwarta, mohon saya kirimi spektrum 2008, dan silabusnya busana butik. ini sangat penting buat saya dan sekolah saya, dan kalau bisa sumber untuk download modulnya.

  70. Assalamualaikum. Wrwb
    Pak Kwarta, mohon saya kirimi spektrum 2008, dan silabusnya busana butik. ini sangat penting buat saya dan sekolah saya, dan kalau bisa sumber untuk download modulnya.
    terima kasih
    Wassalam

  71. Mohon dikirimi silabus jurusan teknik konstruksi batu trim

  72. mohon dikirim silabus pemanfaatan tenaga listrik
    thanks

  73. tolong,pak sy butuh ktsp tata busana smk

  74. Pak Mohon untuk dikirimkan Silabus :

    XVI. AGRIBISNIS PRODUKSI TANAMAN
    055. Budidaya Tanaman Pangan atau
    056. Budidaya Tanaman Sayuran

    Mohon bantuannya, Terima kasih…..

  75. mohon kirim modul-modul program studi keahlian teknik otomotif kopetensi keahlian teknik kendaraan ringan,

  76. mohon kirim modul-modul kompetensi multimedia yang mengacu pada kurikulum spektrum.

  77. Pak minta tolong kita kirimkan silabus & RPP SMK (Agribisnis ternak unggas) sdh 3 bln saya cari tp blm dapat. terimakasih A. Irha dimakassar

  78. leny rupidara on said:

    mohon dikirimkan silabus untuk teknik otomotif/teknik sepeda motor spektrum terbaru

  79. saya minta tolong dikirimkan silabus teknik pembangkit tenaga listrik

  80. mohon bantuan kirim silabus dan RPP untuk Administrasi Perkantoran.trimaksih

  81. Mei Rudy Lucky D.H on said:

    Mohon dikirimi silabus untuk program teknik batu dan beton untuk smk sesuai spektrum 2008

  82. mohon dikirimi silabus teknik batu dan beton sesuai spektrum 2008, trima kasih

  83. dengan hormat, kami mengharap bantuan Bapak/Ibu untuk mengirimkan Modul, RPP, Silabus program keperawatan atas perhatian dan bantuanya kami ucapkan beribu-ribu terimakasih.

  84. tlg kirim contoh silabus dan rpp jurusan akuntansi 2009,thx

  85. SMK Bhakti Mulia on said:

    Kami dari SMK Bhakti Mulia Pare Kediri Jawa Timur. Mohon dikirimkan dokumen RPP & SILABUS untuk jurusan RPL dan Multimedia.

  86. Dian Suherman Hrp on said:

    mohon bantuannya mengirimkan silabus agribisnis perikanan dan rpp nya. Kami (SMKN 1 Talawi) sangat sulit untuk mendapatkan contohnya.
    atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih

  87. Karnain, S. Pd. on said:

    Tolong kirimkan contoh kurikulum PK Tanaman Perkebunan smk !

  88. mohon bantuannya untuk di kirimkan conataoh KTSP dan silabus program keahlian KRIA LOGAM…? atau bagimana saya mendapatkannnya…?

    sadewa7944@yahoo.com

  89. ass.wr.wb. mhn bntuan-ya bpk/ibu yg t’hormat, saat ini sy butuh skali info ttg smk keperawatan dan farmasi (kurikulum yg d gunakan) jika ada rpp & silabus, tolong krim k email sy makash sblumnya atas bantuan-ya. wass.wr.wb

  90. pak, bs tolong di kirim silabus dan rpp usaha jasa pariwisata, ats bantuannya diucapkan terima kasih

  91. pak tolong kirimkan silabus untu smk pariwisata jurusan akomodasi perhotelan,,,
    thanks b4

  92. Sr.Clara Donata PIJ on said:

    Pagi Pak, saat ini saya butuh sekali silabus “teknik pemeliharaan mekanik industri dengan no.kode 019”. Jika ada, tolong kirim ke email saya. Makasih sebelumnya atas bantuan Bapak. Tuhan Memberkati.

  93. pak,saya minta tolong kirimkan rpp dan silabus smk tata kecantikan rambut,kami baru buka 3 tahun ini,kami masih membutuhkan bayak imformasi,atas bantuannya kami ucapkan bayak terimakasih

  94. pak tolong imformasi dimana kami bisa mendapatkan modul penataan hairfice dan pemangkasan teknik barber.karana sulit sekali kami mendapatkannya

  95. Pak, saya minta tolong dikirimi RPP dan silabus, modul Nautika kapal Penangkap ikan, Teknik Komputer dan Jaringan

  96. malam pak,
    Saya guru baru yg juga baru mengajar di SMK prapanca, sekolah kami baru membuka jurusan teknik penyiaran program TV. Mohon minta kirimkan silabus, modul dan RPP. Trimaksih..saya menunggu bantuannya.

  97. tolong kirimkan saya kurikulum dan silabus perbankan. terim kasih

  98. ikhsan muchlisien on said:

    pak,
    kami berada di daerah terpencil dan saya guru dari SMKN yang baru membuka jurusan akomadasi perhotelan butuh bantuan untuk dapat dikirim silabus dan rpp untuk akomodasi perhotelan.
    terima kasih pak

  99. Pak… Mohon bantuannya, tolong dikirimkan kurikulum perhotelan untuk SMK. yang edisi terkini, karena kami ingin mempelajari dan berencana mengembangkan jurusan PERHOTELAN di Lampung. Mohon dikirimkan ke alamat emai ini nrochim30@yahoo.co.id

  100. mohon kirim silabus dan rpp smk toknik otomotif spektrum 2009

  101. saya minta tolong untuk mendapatkan silabus teknik teknik alat berat, sepeda motor dan perbaikan body otomotif baik yang lama atau yang baru kirimkan ke e mail saya masrun1979@yahoo.com

  102. selamat siang pak..!

    saya mohon bantuan rpp dan silabus kkpi untuk kelas 1 dan 2 jurusan rpl..!

    kirim ke email saya aja pak..setiawan715@yahoo.com

    sebelum dan sesudah nya saya ucapkan terima kasih banyak…

    regards
    setiawan

  103. Bambang Kridianto on said:

    Pak tolong infonya tentang spektrum Agribisnis Perikanan dan Tehnik Kultur Jaringan . SMK kami masih baru dan kami sulit sekali mendapatkan silabus, rpp dan buku paketnya

  104. ass.wr.wb
    saya minta tolonng kirimkan contoh silabus lengkap dan spektrum lengkap untuk bidang teknik otomasi industri. maksaih

  105. ermina ary kristanti on said:

    Pak..mohon bantuan dikirimkan spektrum 2009 untuk tata kecantikan rambut terutama mengenai pengenalan SPA dan dimana kami bisa mendapatkan bahan ajar yang sesuai. Jurusan kami baru buka 1 tahun ini, jadi kami masih membutuhkan banyak informasi. Mohon maaf telah merepotkan dan terima kasih banyak.

  106. pak,saya minta tolong,mohon di krimkan silabus dan spekrum,rpp yang lengkap jurusan teknik otomotif.terima kasih

  107. pak,mohon kirimkan RPP Tata Kecantikan Kulit dan Rambut,sekolahan saya SMK Bisnis,tetapi utk kepribadiannya,kami berikan tata kecantikan

  108. mohon dikirim silabus keperawatan smk

  109. saiful bahri on said:

    minta tolong dikirimkan silabus/rpp perawat kesehatan ternak untuk SMK

  110. tolong minta dikirim contoh rpp kalkulasi grafika. terima kasih

  111. pak mohon dikirimkan rpp geologi pertambangan

  112. elis hasibuan on said:

    dimana ya kira – kira saya bisa mendapatkan silabus /rpp agribisnis perikanan

  113. mohon bantuannya saya butuh daftar kompetensi keahlian untuk bidang keperawatan, keperawatan gigi, analis kesehatan, farmasi dan farmasi industri untuk tingkat sekolah menengah berikut silabus, pembagian jam dan RPP nya. mohon dikirim ke email saya. makasih sebelumnya.

  114. akbar satriana on said:

    Pak… Mohon bantuannya, tolong dikirimkan kurikulum dan silabus perbankan untuk SMK. yang edisi terkini, karena kami ingin mempelajari dan berencana mengembangkan jurusan perbankan di tangerang. Mohon dikirimkan ke alamat emai ini bars_alta@yahoo.co.id

  115. saya mohon bantuanNya tolong kirim kan RPP Agribisnis perikanan,,tlg dikirim di E-mail saya trim atas bantuannya

  116. tolong saya dikirim contoh silabus, rpp untuk kopetensi reservasi dan porter perhotelan
    kirim via E-mail pekekeh@yahoo.co.id
    pak sunarno

  117. kalau ritel masuk pada spekturum apa? mohon dikirin modulnya

  118. Kalau berkenan mohon saya dikirimi kurikulm SMK Kesehatan, ke email saya nggeh…
    Tima kasih

    SMK Selalu Bisa

  119. Mujiyanto on said:

    Pak mohon bantuannya dikirim RPP SMK Elektronika Industri Klas X dan XI trimaksih sebelum dan sesudahnya

  120. Mujiyanto on said:

    mohon dikirim RPP tersebut ke Email saya trim’s

  121. Pak.. Saya mahasiswa jurusan teknik arsitektur yang sedang menyusun laporan Tugas Akhir dengan judul SMK BSI di Banjarbaru.
    Kalau tidak keberatan saya mohon dikirimkan contoh jadwal mata pelajaran kelas 1,2,3 untuk tiap jurusan al: jur. akomodasi perhotelan, Usaha Jasa Pariwisata, Restoran, Penjualan, Akuntansi, Administrasi Perkantoran. Serta KTSP untuk jurusan Usaha Jasa Pariwisata . Bantuan bapak sangat saya harapkan demi kelancaran Tugas Akhir saya. Terimakasih banyak. Tolong kirim ke email saya ini

  122. pak tolong kirimkan saya KTSP SMK jurusan teknik komputer dan jaringan. soalnya saya sudah pusing memikirkanya dan sekolah yang membukak juruan tersebut cuman smk kami didaerah kami. jadi saya mitak tolong sama bapk. trimakasih atas pertolongannya.

  123. Ass, Saya mau nanya apa bisa kita pesan buku/modul budidaya perairan Untuk SMK

  124. Pak..mohon bantuan dikirimkan Modul/Silabus untuk SMK Perikanan dimana kami bisa mendapatkan bahan ajar yang sesuai. Jurusan kami baru buka 1 tahun ini, jadi kami masih membutuhkan banyak informasi. Mohon maaf telah merepotkan dan terima kasih banyak.

  125. Mohon bantuan di kirimi RPP dan silabus untuk kompetensi keahlian teknologi pengolahan hasil pertanian. SMK kami baru buka 2 tahun sehingga bahan ajar belum lengkap, kami mohon bantuannya terima kasih

  126. pak tolong kirimkan saya silabus +RRP untuk Akomodasi perhotelan saya ucapin thanks
    accchax@yahoo.co.id

  127. Assalamu’alaikum,
    Mas Warta, minta tolong dikirimin contoh KTSP SMK jurusan “keperawatan” dan “farmasi” donk. Saya sangat butuh kedua file itu, guna melengkapi syarat perijinan pendirian kedua program tsb. Terima Kasih sebelumnya….

    Nb. Kirimin ke email : ali.sutiyo@yahoo.com please…

    Wassalam,

  128. Risa Nurhidayah on said:

    assalamu’alaikum.pak,tolong kirimkan RPP dan Silabus Teknik Otomasi unutk sekolah menengah kejuruan

  129. Mohon bantuan dikirimi SILABUS dan RPP untuk kompetensi keahlian Teknik Gambar Bangunan. SMK kami baru buka 2 tahun sehingga perangkat pembelajaran belum lengkap, kami mohon bantuannya terima kasih.

  130. Mohon dikirim rpp mata pelajaran menyiapkan kamar tamu, memproses reservasi.

  131. sugeng nur arif on said:

    yth. Saya kesulitan download silabus teknik pemeliharaan mekanik industri.mohon dengan sangat bantuannya kirim ke email:sugengnurarif@yahoo.com

  132. Mhn dikirim RPP SMK Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian Ke E-Mail saya

  133. mohon bantuan silabus dan rpp program keahlian pertambangan

  134. Mequaline on said:

    Pak, saya mohon bantuan supaya dikirimkan rpp dan silabus untuk jurusan akomodasi perhotelan soalnya sekolah saya baru berjalan 3 tahun dan ini tahun kedua dbukanya jurusan akomodasi perhotelan. jdi saya mohon bantuannya.. sebelumnya diucapkan terima kasih..

  135. mohammad yasin on said:

    mohon bantuan untuk mendapatkan silabus dan ktsp teknik konstruksi kayu buat smkn2 smd

  136. novian siswahyudi on said:

    pak minta tolong kirim donk rpp dan silabus Administrasi Perkantoran 2010

  137. pak tlg saya dibantu untuk rpp dan silabusnya smk nautika pak terima kasih

  138. salam kenal aja ya semuanya…

  139. sebenarnya saya berminat masuk smk .. namun sekarang saya sudah masuk sma

  140. Selamat siang pak kwarta,
    bisa minta tolong dikirimkan silabus dan rpp untuk jurusan RPL spektrum baru ?? terima kasih atas bantuannya.

  141. saya sangat memerlukan contoh ktsp agribisnis tanaman perkebunan karena membuka sekolah baru tetapi ktsp belum ada, jika ada yang bisa memberi atau tahu info tolong di kirim ke miya_sampit@yahoo.co.id kepada siapa saja yang peduli matur nuwun.

  142. agus putra atmaja on said:

    mohon bantuan bgi teman2 yang punya silabus sam RPP smk kesehatan untuk keperawatan tolong dikirimin…Makasih

  143. tolong saya dikirimi contoh rpp untuk produktif tata busana

  144. Assalamu’alaikum, Bagi saudaraku yang punya silabus dan RPP Agribisnis Perikanan dan TPHP, mohon kami dikirimi, sebab kami sekolah baru buka tapel 2010/2011 ke ansardiwongslimpet@yahoo.co.id

  145. pak mhn saya dikirim silabus dan RPP teknik siaran radio, teknik pertelevisian dan broadcasting radio….saya salah satu guru bidang studi produksi TP3R di SMKN1 Bangil…… Terimakasih atas kerjasamanya

  146. Assalamu’alaikum Wr, Wb.
    Mohon saya dikirimi contoh ktsp, silabus, model rpp untuk spektrum 2008 progam kompetensi keahlian Teknik GAmbar BAngunan dan Teknik Sepeda Motor.
    Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

  147. Lilik Nur Kholidah on said:

    Saya lilik moga perkenalan ini menambah silaturrahmi, saya minta tolong dikirimi Silabus SMK Kesehatan terutama yang keperawatan karena saya sekarang membtuhkannya untuk SMK Kesehatan Nadlatul Ulama’ sidoarjo. Thanks be 4

  148. Mohon bantuannya jika anda memiliki informasi terkait SMK Agribisnis Perikanan (KTSP, SIlabus Mata Pelajaran), untuk di kirimkan ke alamat edi_super05@yahoo.com , Informasinya sangat kami butuhkan dan sebelumnya kami sampaikan terima kasih.

  149. pak bgimana caranya agar bisa ikut penaran di malang

  150. PAK, TOLONG KIRIMKAN SILABUS DAN RPP USAHA JASA PARIWISATA YANG LENGKAP. TERIMA KASIH

  151. ass,
    saya guru baru di smk n 1 bunut dan terpencil sekolah kami baru membuka jurusan pertanian program keahlian perkebunan. Mohon minta kirimkan silabus, modul dan RPP yang sesuai spektrum yang baru ke aaabu02@gmail.com . Trimaksih..saya menunggu bantuannya.

  152. salam hangat..
    sebelumnya maaf…minta RPP.KTSP untuk usaha jasa pariwisata..terima kasih

  153. Ass………….
    Saya sedang merintis pendirian smk kesehatan.
    mohon dikirimi RRP dan Silabus untuk kejuruan Farmasi, analis kimia, dan analis kesehatan
    trimz bnyak ya………
    smga negara qt terus maju dengan perjuangan qt semua ..amin.

  154. Bagus. Saya salut dan berterimakasih buat referensinya.

  155. kami mohon bantuan dengan sangat.
    demi keberjalanan smk kami, kami bth silabus/kurikulum analis kesehatan dan faramasi
    trimakasih bnyak sblm..
    maaf telah merepotkan. tlg kirim ke alamat email saya.
    aput_andi@yahoo.com

  156. rahmat ma'ruf on said:

    mas mohon sepektrum TPMI dong

  157. kami pengajar dari SMK st. gabriel Maumere, Flores NTT mohon bantuan silabus dan rpp jurusan rpl produktif spektrum 2009, karena jurusan ini baru dibuka di sekolah kami. Kalo bisa tolong dikirim melalui alamt email : Rastel65@yahoo.com. Terima kasih……….

  158. Ass. sekolah kami adalah sekolah baru yg memiliki program keahlian agribisnis rumput laut, tolong pak…..dikirmkan silabus dan Rpp Agribisnis rumput laut

  159. IRI UNARI PUTU SUNDA on said:

    tolong saya kirim Silabus Keperawatan

  160. Sarina Hanifah on said:

    tolong kirimkan silabus teknik tanah dan air, terima kasih

  161. asw pak…
    saya mohon bantuannya, saya ingin membuat RPP untuk jurusan perbankan. semua mata pelajarannya.

  162. gusti agus s on said:

    tolong kirimkan sy contoh silabus dan rpp untuk teknik gambar bangunan smk terima kasih

  163. Dimana kami bisa download spektrum-nya ?

  164. mohon modul2 untuk Keperawatan silabus n RPP, dikirm ya pak…thanks

  165. zainul arifin on said:

    Ass wr wb tolong bantuannya unt kurikulum n materi kimia produktif unt kelas X , XI n XII smk jurusan kimia industri ?

  166. pak kwarta mohon kirimi saya silabus/rpp smk teknik otomasi industri ya…, thanks semoga pak kwarta semakin sukses………………

  167. cahyo nugroho on said:

    Assalam. kami salah satu SMK Negeri di Tanah Grogot Kaltim yang baru saja membuka jurusan teknik sepeda motor dan sangat membutuhkan referensi silabus dan rpp untuk jurusan tsb, mohon kiranya Bapak mengirimkan silabus maupun rpp yang dimaksud. Atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih. bs kirim ke chy_nugraha@yahoo.co.id

  168. tolong dikirimkan silabus dan kalau ada RPP jurusan farmasi. trims

  169. asslm. kami dari sekolah smk teknologi pengolahan hasil pertanian disingkawang yang baru saja dibuka. kami sangat membutuhkan kurikulum dan silabus teknologi pengolahan hasilpertanian. tolong di kirim ya ke rizkiana_az_zahra@yahoo.com. terima kasih atas bantuannya

  170. Selamat malam ……. SMK kami di Pidie Jaya Prov. Aceh baru membuka jurusan gambar bangunan. kami sangat membutuhkan KTSP gambar bangunan. Mohon bantuan nya untuk dikirimkan contoh KTSP gambar bangunan kealamat email saya
    taufikurrahmi_77@yahoo.co.id atas bantuannya saya ucapkan terima kasih

  171. dengan kerendahan hati aku mohon dikirimkan silabus dan RPP SMK jurusan Kepewatan dan farmasi, terima kasih.

  172. Dengan kerendahan hati aku mohon dikirimkan silabus dan RPP SMK jurusan Kepewatan dan farmasi, dan kalu bapak juga punya jurusan komputer dan teknik mohon juga diikutsertakan.

  173. tolong dikiririm silabus Reproduksi dan Ransum Ternak

  174. aslm. saya lg bth RPP n Silabus agribisnis perikanan untuk SMK. mhn krm ke email saya, terima kasih.

  175. mohon bantuan RPP & silabus TPHP / THP (Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian/Tenologi Hasil Pertanian). karena sekolah kami baru buka jurusan ini..

    mhn di kirim ke : yusuf_muawiyah@yahoo.com

    Yusuf Mu’awiyah S.TP

  176. leli herliyati on said:

    minta bantuan nya silabus dan rpp untuk smk jurusan perbankan,krn sklh kami baru mau membuka jurusan itu…terima kasih..

  177. Agus Widodo on said:

    Saat ini kita sedang kebingungan untuk mencari silabus dan rpp untuk keahlian perbankan.
    Mohon bantuan nya untuk silabus dan rpp tersebut. trimakasih sebellumnya.

  178. hii, salam manies..
    saya minta contoh silabus rpp layanan makanan dan minuman juga menyediakan layanan jasa porter pada pelajaran akomodasi perhotelan.
    trims

  179. mohon kiranya bapak mengirimkan kepada kami informasi silabus dan rpp produktif farmasi. Karena sekolah kami masih 2 tahun berdiri .terima kasih

  180. P. KWARTA SAYA STAF PENGAJAR SMK TEKNIK OTOMASI INDUSTRI, KEAHLIAN TSB BARU DI SMK KAMI. UNTUK ITU SAYA MOHON DIKIRIMI RPP/SILABUSNYA KE Email saya :
    hsuryo1@gmail.com. SAYA SANGAT MEMBUTUHKAN SEKALI, TERIMA KASIH

  181. Assalamu Alaikum Wr.Wb.
    Saya minta tolong dikirimkan Silabus dan RPP untuk Komptensi Keahlian Teknik Konstruksi Batu dan Beton , Terima Kasih Sebelumnya

  182. assalamualaikum saya lagi kesulitan mendapatkan silabus dan rpp kompetensi keahlian agribisnis perikanan. kalau ada yang bisa bantu, mohon dikirm ke email saya. juardin123@yahoo.com
    terima kasih sebelumnya.

  183. ela nurhayati on said:

    assalamualaikum……saya minta tolong dikirimkan silabus sama RPP keahlian musik non klasik

  184. Mohon dikirimkan silabus dan RPP Produktif Teknik Sepeda Motor.
    terima kasih.

  185. MOHON BANTUAN BAPAK / IBU ; saya bisa mendapatkan dokumen KTSP, Silabus dan RPP untuk KEHUTANAN
    atau yang mempunyai nomor HP bapak Beri kurnia dari SMKN I Pagelaran cianjur
    untuk konsultasi KTSP dll
    mohon dh di email ke dzikri_bws@yahoo.co.id
    terima kasih

  186. Assalamu’alaikum…wr.wb
    Mohon bantuannya agar dapat dikirimkan modul KTSP, RPP dan silabus untuk program keahlian ” kimia industri ” ke alamat email saya : fixs_hoe@yahoo.co.id.
    terima kasih sebelumnya atas bantuannya.
    wassalamu’alaikum wr wb

  187. mohon kirim silabus agribisnis ternak ruminansia dan agribisnis tanaman perkebunan ke email kami. smknsatuelikobelpapua@yahoo.co.id

  188. Mat siang pak… mohon saya dibantu. saya perlu RPP dan SILABUS untuk bidang budidaya perikanan air tawar. tolong dikirim ke email saya rio.samusamu@gmail.com

    Saya sangat mengharapkan bantuan bapak. terima kasih.

    RIO>MERAUKE

  189. mohon kiranya dikirimkan kurikulum teknik komputer dan jaringan serta kurikulum geologi pertambangan. soalnya kami baru buka ke dua jurusan di atas dan buta mengenai kurikulumnya. kami sudah cari kemana-mana tapi blum dapat.

  190. mohon dikirimi silabus dan RPP PDTGB dan Kompetensi keahlian kelas XI,terimakasih,Tuhan yang membalas!

  191. aslm,,saya mau ikut pelatihan ke cianjur,,jurusan pertanian,,bagaimana ya caranya?? bantuin dong untuk dapat di ikut sertakan sebagai tenaga pelatih yg profesional untuk diwilayah sumatera bagian riau di kabupaten kampar yaitu di sekolah SMK N 1 gunung sahilan

  192. Mohon bantuan nya cara download rpp teknik kerja kayu….tnks bantuan nya

  193. Ass, Wr, Wb
    mohon kirim Silabus dan RPP Agro Tekhnik ( Alat dan Mesin Pertanian) sebab kami berada di daerah terisolir. jadi untuk mendapatkan info dan bahan sangat kesulitan.

  194. Ass….
    minta bantuan dengan kerendahan hati aku mohon dikirimkan Kurikulum, silabus dan RPP SMK jurusan farmasi dan keperawatan, dikirimkan ke emailku..trima kasih sebelumnya….

  195. totlong kirimkan silabus jurusan perbankan

  196. mlkatipana@yahoo.co.id on said:

    Saya ingin mendapatkan RPP dan Silabus dari Tata Kecantikan Rambut dan Tata Kecantikan Kulit
    serta TIK

  197. pak kwarta adakah buku pelajran untuk SMK keperwatan dan kesehatan? serta RPP tolong di kirim ke email saya

  198. MINTA TOLONG….MINTA DIKIRIKM RPP SMK KELAS 2 TEKNOLOGI INFORMASI,,TERIMAKASIHHH

  199. dadang karmana on said:

    SMK PEMBANGUNAN Cimahi
    Saya pengen punya materi
    CALIBRASI CONTROL INSTRUMEN
    Pengalaman saya lumayan di PLTU secara otodidak di bidang instrumen tapi teori yang kurang, bagaimana cara mendapatkan buku teorinya.Trima kasih sebelumnya dan maaf saya telah lancang

  200. aslm. mohon bantuan bapak/ibuk untuk silabus pengolahan kualitas air dan alat dan mesin budidaya perikanan untuk jurusan teknik budidaya perikanan, thanks.
    mohon kirim ke : edwarkaur@gmail.com

  201. ass…salam kenal.saya dari smk kes bhakti kencana garut.mau minta ktsp analis kesehatan…

  202. .. ok bagus ..berkarya terus pak

  203. Evi Purnamasari on said:

    Assalamualaikum, Wr.Wb.
    mohon bantuannya saya minta silabus mata pelajaran b.inggris untuk SMK pemasaran.
    ke alamat email: vaira_renbo@yahoo.com

  204. pak bisa tolong di emailkan contoh pembuatan Rpp untuk jurusan b.inggris dan tata busana..soalx sy mau memberi contok kepada guru2 di desa terpencil di daerah sy.tq

  205. Pak kwarta, mohon bantuannya untuk mengirimkan RPP kometensi keahlian RPl. Kami sangat membutuhkannya…. maturnuwun

  206. Titit Artovia on said:

    Assalamu Alaikum Wr.Wb
    selamat malam Bapak Kwarta, saya mohon bantuannya dikirimkan KTSP untuk Sekolah Farmasi, termasuk juga silabus dan RPPnya, karena saya sangat membutuhkannya untuk sekolah farmasi yang baru berdiri. Kiranya Bapak bisa mengirimkan ke email saya TITartovia@yahoo.com.
    Terima kasih

  207. assalamu alaikum wr.wb.
    saya minta tolong dikirimin RPP, Silabus dan KTSP untuk kompetensi Persiapan Grafika. trmksh sblmnya

  208. hosni mubarak on said:

    mas, skolah saya baru berdiri, kami sangat butuh ktsp untuk jurusan, tkj, tkr, tav dan sepeda motor.
    sekiranya mas mau bantu akan sangat berharga buat kami..
    hosni mubarak
    smkn 2 pinggir

  209. Sy baru menjadi guru di SMK peternakan,,,,jadi banyak hal yg blm sy mengerti terutama masalah RPP dan Silabus untuk agribisnis ternak unggas,,,,mhn bantuannya utk cth RPP dan Silabus SMK peternakan semester genap….. Trims

  210. Pa tolong kirim Kurikulum KTSP Spektrum 2009 untuk Kompetensi Keahlian: Nautika Kapal Penangkapan Ikan, Agrobisnis Perikanan, dan Teknologi hasil perikanan. Trima Kasih.

  211. pak tolong kirimkan rpp dan silabus produktif nautika kapal niaga ke email saya, trims atas bantuannya

  212. selamat siang pak, jika Bapak berkenan, saya ingin memiliki silabus teknik mekatronika pak.
    terima kasih.

  213. pak tolong dikirimi silabus dan rpp produktif smk kesehatan jurusan keperawatan,terimakasih

  214. pak, saya baru mengajar jurusan agribisnis tanaman perkebunan, tp saya belum punya modul nya, bs minta tlg kirimi modul nya pak. trims

  215. RPP YG PARIWISATA MANA YA BOS, BOLEH DONG DI BAGI-BAGI

  216. Yurhadi Ghani on said:

    tahun ini saya buka SMK untuk program : perhotelan, grafika, listrik, elektro, tata boga, tata busana. mohon bimbingannya dalam mendesain kurikulumnya, atau kirimkan lewat e-mail saya

  217. Ahmad munir, SE on said:

    Ass. Saya Ahmad munir, SE dari SMK AL-BADAR DANGDEUR Balaraja-Tangerang-BANTEN. Saya minta silabus dan RPP mata pelajaran MPPAP untuk bidang program Administrasi Perkantoran, karena saya tdk tahu yang dibutuhkan oleh dunia usaha sekarang dan masa yang akan datang. Mohon dikirim ke E-mail saya (naya_anaku01@yahoo.co.id). terima kasih. wass.

  218. bagi yang membutuhkan silabus,RPP, KTSP Broadcast tv bisa contact saya di FB saya anton mabruri atau yang membtuhkan buku/modul broadcast silahkan klik di http://mind8pro.blogspot.com/

  219. Ass..
    Sekolah kami baru saja berdiri. Jika Bapak / Ibu Admin berkenan,saya ingin memiliki perangkat pembelajaran jurusan farmasi dan keperawatan. Jika Bapak / Ibu berkenan,saya meminta tolong dikirim ke email saya. Email saya vinda.paramita@yahoo.com. Terima kasih banyak atas bantuannya.

  220. pak tolong kirim rpp silabus tkr, tsm, dan tkj ktsp berbasis karakter.
    terimakasih bnyak atas bantuannya…..

  221. Dear all,
    Saya sediakan dokumen Bimbingan Teknis Implementasi Kurikulum SMK 2009 yang dilengkapi model KTSP, Silabus dan RPP beberapa program keahlian SMK.
    Silakan diunduh dari pranala: https://skydrive.live.com/redir.aspx?cid=c079d74607f77791&resid=C079D74607F77791!635&parid=C079D74607F77791!124&authkey=!AJ5hXy4IzYSErVc
    Semoga berkenan dan bermanfaat

    Kwarta Adimphrana
    e-mail: kwarta@kemdikbud.go.id
    twitter: @kwart4

  222. pak mohon kirimkan silabus, rpp, modul Nautika kapal penangkap ikan dan agribisnis produksi perairan ke email : zuraida_1983@yahoo.com
    terimakasih sebelumnya.

  223. assalamualaikum bapak,,
    saya mohon bantuan untuk dikirimkan KTSP beserta perangkat pembelajaran (Silabus, RPP) SMK Program Keahlian Garmen untuk sekolah baru di tempat saya,.. terima kasih sebelumnya..

  224. mohon bantuannya bapak, untuk dikirimkan ktsp beserta perangkat pembelajaran (rpp silabus) untuk SMK Garmen ke email saya reginaprisly@ymail.com

  225. Aslm. Pak mohon kirimkan rpp & silabus akomodasi perhotelan untuk Mapel DKK dan KK ,atuh pleazee,,,Ke Email : winie_lexxy@yahoo.co.id
    trims

  226. ass, Pak, saya salah satu pengajar di SMK , MOHON DIKIRIMI RPP DAN SILABUS TEKNIK SEPEDA MOTOR KE EMAIL SAYA di Email : yudi9800@yahoo.com
    semoga bantuan Bapak bermanfaat bagi kami semua, terima kasih

  227. Pak mohon kirimkan kts, silabus, rpp, modul untuk tkj
    kirim ke email : kurnia_plm@yahoo.com
    terimakasih… atas bantuannya…

  228. pak mohon kirimkan silabus, rpp, modul agribisnis perikanan ke email :
    terimakasih sebelumnya.

  229. tolong kirimkan modul, silabus dan RPP Teknik produksi tanaman pangan dan dasar-dasar budidaya tanaman. terimakasih.

  230. suharyadi hutomo on said:

    pak mohon bantuannya untuk dikirimkan rpp Teknik Pengelasan ke email saya ada_adr@yahoo.com terima kasih pak semoga dengan bantuan bapak dpt memebantu mencerdasakan anak bangsa.amin

Tinggalkan Balasan ke dadang karmana Batalkan balasan